Kazimierz Nycz

Imamat
Tahbisan imam
20 Mei 1973
oleh Julian Groblicki
Tahbisan uskup
4 Juni 1988
oleh Franciszek Macharski
Pelantikan kardinal
20 November 2010
oleh Benediktus XVIPeringkatKardinal-ImamInformasi pribadiNama lahirKazimierz NyczLahir01 Februari 1950 (umur 74)
Stara Wieś, PolandiaKewarganegaraanPolandiaDenominasiKatolik Roma
Jabatan sebelumnya
SemboyanEx Hominibus, pro Hominibus
(Dari rakyat, untuk rakyat)LambangLambang Kazimierz Nycz

Kazimierz Nycz (lahir 1 Februari 1950) adalah seorang prelatus Polandia dan Kardinal Gereja Katolik Roma. Ia merupakan Uskup Agung Warsawa, yang sebelumnya menjabat sebagai Uskup Koszalin-Kołobrzeg dari 2004 sampai 2007. Paus Benediktus XVI mengangkat Uskup Agung Nycz menjadi Kardinal dalam konsistori 20 November 2010.

Referensi

Pranala luar

  • (Inggris) "Kazimierz Cardinal Nycz". Catholic-Hierarchy.org. David M. Cheney. 


Pengawasan otoritas Sunting ini di Wikidata
Umum
  • ISNI
    • 1
  • VIAF
    • 1
  • WorldCat (via VIAF)
Perpustakaan nasional
  • Prancis (data)
  • Amerika Serikat
  • Polandia