Daftar pembantaian di Malaysia

Daftar ini belum tentu lengkap. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya. (May 2011)

Berikut ini adalah daftar pembantaian yang pernah terjadi di Malaysia dan wilayah pendahulunya:

Nama Tanggal Lokasi Kematian Catatan
Pembantaian Batang Kali 12 Desember 1948 Batang Kali, Malaya 24 Pembunuhan warga tak bersenjata oleh pasukan anti-gerilya Angkatan Darat Britania Raya.
Sook Ching Februari sampai Juli 1942 Pendudukan Jepang di Malaya 70,000 Pembunuhan warga etnis Tionghoa di Malaya oleh militer Kekaisaran Jepang, diikuti oleh aksi yang sama di Singapura.
Pembantaian Parit Sulong 23 Januari 1942 Johor, Pendudukan Jepang di Malaya Pembunuhan tawanan perang sekutu oleh militer Kekaisaran Jepang.
Insiden Memali 19 November 1985 Kampung Memali, Baling,
Malaysia
18 Pembunuhan warga tak bersenjata oleh Polisi Kerajaan Malaysia.
  • l
  • b
  • s
Daftar pembantaian
  • Daftar peristiwa yang dinamakan pembantaian
  • Daftar pembantaian di laut
Menurut negara
atau wilayah
Menurut perang
  • Perang Dunia I
  • Perang Dunia II
    • Yugoslavia
  • Perang Palestina
  • Perang Eritrea
  • Perang Nagorno-Karabakh
  • Perang Kroasia
  • Perang Bosnia
  • Perang Saudara Aljazair
  • Perang Kosovo
  • Perang Saudara Suriah
  • Category Pembantaian
    • Pembantaian menurut negara
    • Pembantaian menurut tahun