2MASS J04414489+2301513

2MASS J04414489+2301513

2MASS J04414489+2301513 is a brown dwarf with a companion about 5–10 times the mass of Jupiter.
Data pengamatan
Epos J2000      Ekuinoks
Rasi bintang Taurus
Asensio rekta  04j 41m 44.89d
Deklinasi  23° 01′ 51.3″
Ciri-ciri
Jenis variabel BY
Astrometri
Detail
Massa0.02 M
Usia0.001 gigatahun
Penamaan lain
Referensi basis data

2MASS J04414489+2301513 (sering disingkat menjadi 2M J044144) adalah sebuah planet katai coklat muda yang berjarak sekitar 450 tahun cahaya dengan sebuah pengikut yang mengorbit yang bermassa sekitar 5–10 kali dari massa Jupiter. Massa dari planet katai coklat utama tersebut berukuran 20 kali massa Jupiter dan usianya sekitar sejuta tahun.[1][2]

Lihat pula

  • 2MASS
  • 2M1207
  • HR 8799

Referensi

  1. ^ "Hubble spots giant planet orbiting tiny star". Content.usatoday.com. 2010-04-07. Diakses tanggal 2013-02-24. 
  2. ^ "Discovery Of A Planetary-Mass Companion To A Brown Dwarf In Taurus". Iopscience.iop.org. 2010-04-05. Diakses tanggal 2013-02-24. 
  • Jean Schneider (2011). "Notes for star 2M J044144". Extrasolar Planets Encyclopaedia. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-01-19. Diakses tanggal 30 September 2011. 

Templat:Bintang Taurus